Abang Kandung Dybala Bocorkan Rahasia Dybala Akan Hengkang

Agen Bola Online – Berita mengenai perombakan besar-besaran Juventus pada bursa transfer musim belum lama ini tersiar dari mulut Paulo Dybala. Gustavo mengungkapkan jika Dybala bukan satu-satunya pemain yang tidak nyaman di Juventus.

Pada musim ini, Dybala lebih sering duduk di bangku cadangan di karnakan performanya yang menurun drastis. Kontribusinya untuk tim hampir tidak lagi terlihat karena gol yang di cetak lebih bayak di cetak Cristiano Ronaldo.

Pada akhirnya jumlah gol menurun dan tidak di respek oleh fans Juve lagi. Penyerang asal Argentina tersebut hanya berhasil mencatat 10 gol dan enam assist dari 40 pertandingan di semua kompetisi. Seiring dengan itu, rumor kepindahan pun semakin jelas.

Baca Juga : Nama Ronaldo Lebih Besar Dari Siapa Saja Di Juventus

Dybala Siap Tinggalkan Juventus

Berita mengenai kepindahan Dybala ternyata serius. Hal tersebut telah di konfirmasi oleh kakak kandungnya Gustavo. Ia berbicara pada saat sebuah segmen di radio Argentina bernama Futbolemico. Meski begitu ia memilih sedikit berbicara mengenai tujuannya itu.

“Ya, ada kemungkinan besar dia akan meninggalkan Juventus. Pasti. Dia butuh perubahan,” tutur Gustavo seperti yang dikutip dari Football Italia.

“Saya tak bisa menyebut ke mana dia akan pergi, tapi kemungkinan besar Paulo akan pergi. Tentu saja dia tidak merasa senang berada di sana,” lanjutnya.

Baca Juga : Allegri Saksi Kehebatan Dari Cristiano Ronaldo Dan Zaltan Ibrahimovic

Banyak Pemain yang Tak Nyaman

Gustavo sendiri mejelaskan jika Dybala bukan salah satu pemain yang akan pindah dari Juventus. Ada beberapa pemain yang merasa tidak nyaman berada di Allianz Stadium juga di sebut akan mengikuti jejak Dybala untuk hengkang.

“Paulo bukan satu-satunya, karena ada banyak pemain yang merasa tidak nyaman berada di Juventus. Hanya saja ia adalah salah satunya yang akan meninggalkan Bianconeri musim panas nanti.” Ungkap Gustavo.

Lebih lanjut, Gustavo juga berkata bahwa Cristiano Ronaldo bukan alasan mengapa Dybala ingin meninggalkan Juventus. Tapi lebih ke sang pelatih, Massimiliano Allegri, yang mengubah perannya demi mengakomodasi kehadiran pria asal Portugal tersebut.

“Cristiano adalah orang yang baik dan Dybala tak pernah memiliki masalah dengannya. Mereka punya rapor hubungan yang baik. Ada sedikit kesalahpahaman mengenai taktik, karena jangan lupa mereka punya kesamaan perihal posisi,” tandasnya.

Baca Juga : Meregenarasi Pemain, Juventus Rencanakan Pemain Muda Ajax